Panduan Memilih Backsplash Dapur yang Tepat untuk Pemula
Backsplash dapur adalah bagian terpenting untuk dapur Anda. Bagian ini akan melindungi dinding dari kotoran dan panas serta cipratan-cipratan air dan masakan. Jadi, backsplash itu apa? Berikut adalah penjelasannya untuk Anda yang saat ini akan membuat dapur dan memilih kitchen set. Apa Itu Backsplash Dapur? Jika Anda pernah melihat lapisan dinding yang di antara kabinet […]
6 Cara Menata Dapur Kecil Memanjang jadi Estetik
Bagaimana cara menata dapur kecil memanjang? Kali ini, kita akan membahas cara tepat menata dapur yang kecil memanjang agar terlihat estetis dan rapi. Jika Anda punya ruang dapur seperti ini, maka Anda harus lebih pintar dalam menatanya, yuk simak lebih lanjut. Cara Menata Dapur Kecil Memanjang Beragam desain bisa Anda terapkan pada dapur kecil Anda […]
Jasa Bikin Kitchen Set Minimalis Sesuai Budget
Apakah Anda punya rencana memasang kitchen set? Kitchen set merupakan salah satu kebutuhan dapur yang punya peran penting. Jasa bikin kitchen set bisa mempermudah urusan Anda untuk pemasangan kitchen set di rumah. Tips Membuat Kitchen Set Fungsional Sesuai Budget Saya sudah pernah memasang kitchen set sebelumnya dan perlu perencanaan matang untuk kebutuhan satu ini. Mulai […]
Kitchen Set Aluminium Dapur Kecil: Desain dan Harganya
Dapur kecil seringkali menghadirkan tantangan dalam hal efisiensi dan daya tahan furnitur, terutama kitchen set yang cepat rusak di lingkungan lembab. Material kayu yang biasa digunakan rentan terhadap jamur dan pembusukan, sehingga tak tahan lama di dapur sempit dengan sirkulasi terbatas. Solusinya? Kitchen set aluminium dapur kecil! Bahan ini bukan hanya tahan lama dan anti-karat, […]
Inspirasi dan Tips Membuat Dapur Estetik Sederhana
Kali ini kita akan membahas seputar inspirasi dapur estetik sederhana untuk membantu mengatur dapur Anda. Jika dapur sudah diatur sedemikian mungkin, maka aktivitas masak-memasak pun bisa lebih menyenangkan. Berikut ini 9 inspirasi untuk dapur estetik sederhana dan minimalis yang bisa Anda pertimbangkan. Inspirasi Dapur Estetik Sederhana 1. Dapur Nuansa Kayu Sederhana Warna putih bisa berpadu […]
Kitchen Set ACP Putih: Pilihan Tepat Dapur Impian Modern dan Menawan
Salah satu kitchen set yang sedang populer saat ini adalah kitchen set ACP (Aluminium Composite Panel). Mengaplikasikan kitchen set ACP putih pada hunian Anda bisa memberikan nuansa modern. Set kitchen ini juga bisa menunjang fungsionalitas dari ruang dapur. Simak tips dan insipirasi selengkapnya di bawah ini! Mengapa Memilih Kitchen Set ACP Putih? Kitchen set ACP […]
Bagian-Bagian Kitchen Set beserta Fungsinya untuk Dapur
Pengetahuan mengenai bagian-bagian kitchen set akan sangat membantu bagi Anda yang akan membangun dapur dan menjadi pengguna utamanya. Dapur akan sangat sempurna, indah dan sesuai fungsinya apabila seluruh bagiannya sudah sesuai. Di sini akan diinformasikan 6 bagian kitchen set yang penting beserta dengan fungsi-fungsinya. Keenam bagian utama kitchen set ini terdiri dari kabinet, wastafel, backsplash, […]
Harga Jasa Pembuatan Kitchen Set per Meter. Ini Rekomendasi Terbaik!
Agar Anda lebih nyaman saat berada di dapur, ada banyak cara yang bisa Anda lakukan, salah satunya dengan membuat kitchen set. Sebelum Anda memutuskan desain kitchen set yang hendak digunakan pada dapur Anda, ada baiknya Anda mengetahui kisaran harga jasa pembuatan kitchen set per meter dalam artikel ini. Harga Jasa Pembuatan Kitchen Set per Meter […]
Ide Dapur Aesthetic Minimalis dan Tips Mudah Membuatnya!
Sudah menjadi rahasia umum jika setiap orang pasti menginginkan setiap sudut ruangan Anda terlihat lebih indah dan estetik, tak terkecuali dapur aesthetic minimalis. Selain membuat Anda dan anggota keluarga menjadi lebih betah dan kerasan selama berada di rumah, secara tidak langsung suasana setiap ruangan di rumah akan terjaga dengan baik. Meskipun umumnya dapur terdapat di […]
5 Inspirasi Dapur Bawah Tangga Sempit jadi Aesthetic!
Memiliki rumah dengan ukuran yang kecil dan keterbatasan ruang dan tempat diketahui tidak dapat bisa dijadikan alasan sebagai penghalang bagi Anda untuk mendapatkan rumah yang ideal dan nyaman untuk ditempati. Dengan keterbatasan ruang, terdapat banyak sekali inspirasi yang bisa Anda lakukan untuk menciptakan dapur bawah tangga sempit. Jika Anda memiliki rumah yang memiliki tangga dan […]